Last Prototype Progress


Sebelumnya game ini adalah game pertama yang dibuat oleh kelompok kami, kami menyadari kekurangan dan pengalaman kami sehingga game yang dibuat tentunya tidak sesuai dengan expektasi kami. tetapi kami telah memberikan hasil yang optimal dalam project ini.

Beberapa hal yang sesuai dengan pitch dahulu :
-Boss
-Skill
-Upgrade
-Action
-Run
jadi pada dasarnya kami telah menyelesaikan semua mekanik yang telah direncanakan pada pitch dahulu


Beberapa hal yang berbeda dari konsep dulu dipitch adalah sebagai berikut :
- Skill-Skill yang bisa di beli, dimana akhirnya kami hanya  dapat membuat upgrade yang memperkuat skill yang sudah ada
- Character lain, dimana saat ini hanya ada 1 character
- Map, dimana platform dan terrain nya masi seadanya
- Enemy yang masi sejenis
- Trap yang masi dasar
- Boss, dimana boss hanya ada 1 jenis
- UI,Skill, dan effect yang memukau dan VFX yang banyak

pada intinya, beberapa kendala secara umum terletak pada art dan waktu pengerjaan, dimana ternyata waktu pengerjaan tidak sesuai dengan waktu yang diberikan, dimana beberapa anggota mempunyai kendalanya masing-masing. walau begitu, kami tetap konsisten untuk memakai art dan hasil dari tiap anggota dan tidak mengambil asset dari internet hingga detik-detik terakhir. kami yakin bahwa yang kami butuhkan adalah mengasah skill dan pengalaman dibandingkan hasil yang sempurna.

Get 40 - Infinity Run

Leave a comment

Log in with itch.io to leave a comment.